Beberapa Istilah Untuk Produk Besi Baja Yang Sering Dipakai

Koil Besi dari bahan Galvalum

Ketika pertama kali hendak membeli produk besi baja, kita mungkin akan bingung ketika toko besi atau si penjual menawarkan beberapa varian untuk produk yang kita cari, ataupun mereka menanyakan mau varian yang mana. Nah, di artikel kali ini kita akan membahas beberapa istilah yang sering dipakai. Semoga informasi ini bisa memberikan manfaat kepada Anda yang … Read more

Besi H-Beam dan Besi Profil Lainnya

H-Beam dan besi profil sejenisnya

Besi H-Beam adalah salah satu sebutan untuk besi profil. Apa itu besi profil? Besi profil adalah sejenis material konstruksi yang umum digunakan dalam berbagai proyek pembangunan, terutama dalam industri konstruksi. Profil besi biasanya terbuat dari baja dan memiliki bentuk yang khas, seperti balok atau batangan dengan penampang silinder, persegi, atau bentuk lainnya. Profil besi sangat … Read more